September 23, 2008

Manfaat Lulur Bali Alus

Lulur Spa Tradisional Bali dengan ekstrak bahan alami diolah secara tradisional plus VCO,AHA dan Aroma terapi berkhasiat menghilangkan kotoran,selulit,memperbaiki sirkulasi O2,memutihkan,meremajakan kulit.

VARIAN DAN KHASIAT BALI ALUS:

  • MILK (cenderung lebih menghaluskan & memutihkan)
  • GREENTEA (untuk menghilangkan selulit, jerawat & flek kulit)
  • BENGKUANG (cenderung lebih memutihkan)
  • BOREH (untuk mengencangkan & mengobati reumatik)
  • SEAWEED (untuk peremajaan & mencegah jerawat pada kulit)
  • AVOCADO (lebih melembabkan kulit kering)
  • JASMINE (cenderung untuk relaksasi dan mencerahkan kulit)
  • CEMPAKA (untuk relaksasi & mencerahkan kulit)
  • LAVENDER (plus seaweed untuk peremajaan dan mencegah jerawat pada kulit)
  • STRAWBERRY (memberikan vitamin & nutrisi pada kulit)
  • CENDANA MADU (plus cendana & madu untuk mencegah penuaan dini dan membuat kulit lebih lembut)
  • COCONUT (plus coconut untuk melembabkan dan meratakan warna kulit)
  • COKLAT (mengandung vit E plus coklat. Berfungsi menetralkan kulit kering dan sebagai antioksidan.)
  • COFFEE (mengandung vit E plus coffee. Berfungsi menetralkan kulit kering dan menghilangkan bau badan)
  • LEMON (new item) mengandung vit E plus lemon. Berfungsi untuk menetralkan kulit berminyak.
  • ALOE VERA (new item) mengandung vit E plus lidah buaya. Berfungsi untuk melembabkan dan melembutkan kulit.

Aturan pakai:

Gosokkan lulur secara merata ke seluruh tubuh lalu bilas dengan air.Agar lebih tahan lama Essential Scrub disimpan dalam lemari es.Untuk hasil terbaik,gunakan setiap hari dan untuk wajah maksimal tiga minggu sekali.

1 komentar:

  1. luluran emang bisa bikin kulit kita tambah "cling", aku biasanya beli Sekar Jagat yang dari Bali yang strawberry.. pas :D

    salam kenal,
    http://tokokeripik.multiply.com

    BalasHapus